2 resep semur jengkol spesial (betawi dan sunda)

Semur jengkol adalah sebuah masakan khas indonesia. Resep semur jengkol yang akan saya bagikan kali ini sangatlah spesial. Anda dapat meilih antara dua jenis resep yang saya sajikan di bawah. Di indonesia ini, yang namanya semur sudah tidak asing lagi. Ada sangat banyak jenis semur yang ada di indonesia. Termasuk dari semur jengkol.

Sudah pada tau bukan, apa itu buah atau sayur jengkol. Mungkin anda berfikir gimanasih cara untuk menyulap si jengkol menjadi makanan spesial. Untuk cara membuat semur jengkol yang akan saya bagikan di bawah ini memang menggunakan metode yang simple dan sedikit memerlukan waktu. Dapat kamu ciba buat di rumah masing masing.

Dari 2 jenis resep jengkol yang saya bagikan dibawah. memiliki perbedaan tepatnya pada bagian penampilan dan juga rasa. Cara pembuatan pun sedikit sama sih, tapi sama sama mudah dalam tahap fermentasinya. Semur jengkol ini sangat nikmat bila di buat lauk nasi hangat.
semur jengkol spesial
semur jengkol spesial
Populartitas dari semur jengkol ini sudah menyebar sangat luas bukan. termasuk di daerah anda, walaupun selain dari wilayah betawi atau sunda. Anda juga dapat membeli di warung atau resetaurant terdekat. Jika mau membuat sendiri anda dapat melihat atau menyimak dan menerapkan. Apa saja bahan dan bagai mana cara membuat semur jengkol.

Sebelum anda membuat suatu masakan. Terlebih dahulu anda persiapkan apasaja bahan yang disiapkan. Dan juga apasaja bahan bahan yang diperlukan.


Resep semur jengkol Betawi

semur jengkol  betawi
semur jengkol  betawi
Dalam pengamatan dan pengalaman saya sendiri jengkol betawi ini dominan berwarnah kemerah merahan. Berasakan sedikit manis guirih dan khas. Cara pembautan seperti dibawah ini.

Peralatan dapur :
  • wadah
  • Pisau
  • Gelas
  • Wajan
  • Spatula
  • Panci dan perlatan lain yang diperlukan
Bahan bahan bumbu yang dihaluskan :
  • 4 siung bawang merah
  • 3 butir kemiri
  • 2 siung bawang merah 
  • 3 cabai merah 
  • ½ sdt garam 
  • ¼ sdt merica 
  • 1 sdt pala bubuk
Bahan bahan dasar :
  • ½ kg jengkol 
  • ½ batang serai (geprak) 
  • ¼ Liter air bersih 
  • 3 sdt kecap manis 
  • 2 sdm minyak goreng 
  • 2 lembar daun salam 
  • 2 cm lengkuas (geprak)
Step Cara membuat :
  1. ambil jengkol kemudian kupas dan bersihkan dengan air bersih.
  2. (untuk menghilangkan bau jengkol dengan air, lakukan perendaman -/+ 1hr).
  3. Setelah bau jengkol hilang sekarang rebus jengkol sampai bernar benar matang.
  4. Ambil dan geprek jengkol satu persatu kemudian tiriskan. 
  5. Persiapkan semua bahan bahan bumbu halus di atas kemudian haluskan. 
  6. Setelah itu Ambil wajan dan minyak goreng kemudian panaskan. 
  7. Tumis semua bumbu bumbu halus dan tambahkan serai, daun salam dan lengkuas. 
  8. Teruslah tumis sampai bumbu berwarnah agak kehitaman berbau harum. 
  9. Masukan semua jengkol yang telah anda rebus tadi dan tambahkan sedikit air. 
  10. Tambahkan lagi kecap dan terus tumis sampai kecap merata ke semua bumbu jengkol. 
  11. Ambil dan selesai.
Cara membuat semur jengkol khas betawi cukup mudah bukan. memang memerlukan waktu yang agak lama di bagain proses perendaman jengkol. Oh iya, semur jengkol akan siap disantap jika air dalam semur sudah mengering menyatu dengan bumbu.


Resep semur jengkol sunda

semur jengkol  sunda
semur jengkol  sunda
Lenjut di resep berikutnya, jika anda lebih memilih jenis resep yang satu ini silahkan mambaca samapi ujung. Memang dalam segi bahan sedikit ada perbedaan.

Peralatan dapur
  • seperti yang di atas
Bahan bahan bumbu halus :
  • 4 siung bawang merah 
  • 3 buah cabai rawit 
  • 2 siung bawang putih 
  • 2 butir kemiri 
  • ¼ merica bubuk
Bahan bahan dasar :
  • ½ Kg semur jengkol 
  • 5 lembar daun salam 
  • 3 cm lengkuas 
  • 6 lebar daun jeruk 
  • ½ Liter air bersih
  • kecap manis dan garam secukupnya.
Step Cara membuat :
  1. Langkah awal sama seperti di atas
    (ambil jengkol kemudian kupas, rendam, dan rebus pipihkan) 
  2. Ambil semua bahan bahan bumbu yang akan dihaluskan dan haluskan semua menjadi satu 
  3. Panaskan minyak kemudian tumis bumbu yang telah kamu haluskan 
  4. Tambahkan daun salam, kengkuas dan daun jeruk 
  5. Terus tumis lalau masukan semua jengkol yang telah anda pipihkan. 
  6. Tambahkan juga air kedalam wajan sambil terus di tumis. 
  7. Terkhir tambahkan kecap dan penyedap makanan aduk sampai merata. 
  8. Dan selesai 
Semur jengkol siap di angkat apabila semua air sudah mengental dan bumbu bumbu sudah meresap. Kemudian persiapkan nasi hangat dan muali MAKAN.
Rekomendasi lain : Masakan sunda jawa barat terpopuler, Ciri khas dan resep
Penutup :
Dari dua jenis resep yang saya sajikan dia atas. Anda bisa mengkombinasi dan ciptakan suatu rsep baru. Oh iya, jika masakan yang anda sebelum memasuki tahap akhir. Cicipi terlebih dahulu, jika ada yang kurang maka tambahakan sedikit demi sedikti bahan yang kurang terasa.

Untuk mendapatkan resep resep terupdate dan juga informasi mengenai soal makanan. Silahkan anda berlangganan dengan web imkuliner dangan cara memasukan email di bawah. Kami akan memberi informasi terupdate setiap harinya melalui email.

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "2 resep semur jengkol spesial (betawi dan sunda)"

Post a Comment