Imkuliner akan meringkas dari berbagai macam masakan yang ada di sulawesi selatan. Hanya beberapa masakan paling populer dan paling enak saja. Sebuah sajian makanan sederhana dan tidak berbau bahan kimia sehingga kita diperbolehkan untuk mencicipi atau menyantapnya. Bukan hanya mecicipi tapi kita harus melestarikannya juga.
Sebuah masakan yang di olah secara manual dengan menggunakan seni memasak yang khas. Mungkin anda bisa tertarik dengan masakan yang disajikan di bawah. Soal tampilan boleh reme, tapi soal rasa tidak boleh di anggap remeh. Itulah makanan yang ada sulawesi selatan.
Kue jalangkot
Sumatra selatan, juga memiliki jajanan yang tidak kalah saing dengan jajanan model modern. Model jajanan yang mirip atau bisa dibilang sama dengan jajanan asal jawa (pastel). Memang sekilas terlihat sama akan tetapi mereka memilki perbedaan yang tidak menojol di mata. Perbedaan terletak pada kulit pembungkus isi. Kalau pastel kebanyakan berkulit tebal dan jalngkot berkulit tipis.kue jalangkot-imkuliner |
Cukup murah dan berasa nikmat, kue jalangkote dapat anda beli dengan harga yang cukup murah. Berkisar dari Rp. 2.000,00 sampai Rp. 5.000,00 per bungkus. Jika anda mampir di sulawesi selatan anda dapat membeli jajanan yang sangat populer dijual di sudut manapun, termasuk daerah makasar.
Coto dari makasar
Dari segi tapilan coto sangat mirip dengan masakan dari jawa (soto) tetapi soal rasa bedah jauh. Sebuah masakan yang berasal dari kota makasar ini boleh anda kasih jempuol. Memiliki aroma sedap yan khas pada masakan yang akan membuat anda semakin tertarik dengan masakan dari makasar ini.Bahan dasar dari Coto terbuat dari jeroan (usus lambung atau lain) dan daging sapi.
coto-makasar-imkuliner |
Harga dari masakan coto cukup murah kok, antara Rp. 20.000,00 sampai Rp. 30.000,00 per porsi. Anda dapat membeli coto di kota semarang atau kota lain yang ada di sulawesi selatan. Mungkin di daerah seluruh pulau sulawesi juga terdapat makanan yang satu ini.
Sup konro hitam
Tidak seperti biasanya sup yang ada di indonesia. sup dari daerah sulawesi selatan memilik ciri khas yang berda. Berwarna hitam dan berbau yang menyegat khas sup. Emang ada kemiripan dengan masakan jawa, akan tetapi soal ciri rasa sangat berbeda jau. Bahan pewarna yang digunakan di masakan ini dijamin original tradisional kok.sup konro-imkuliner |
Harga dari sup konro tidak jauh berbeda dengan masakan di atas (coto). Yang berkisar dari Rp. 20.000,00 sampai Rp. 30.000,00 per porsi. Terdapat sangat banyak di wilayah sulawesi selatan tepatnya di kota makasar. Bisa anda temui di basis restoran sampai warung sederhana.
Penutup :
3 makanan tradisional berasal dari sulawesi selatan yang di anggap terpopuler. Bisa anda beli, mencoba untuk menjual atau menyebar luaskan untuk berniat melestarikan budaya tradisional indonesia adalah suatu hal yang wajib bagi kita.
Belum ada tanggapan untuk "Masakan khas tradisional sulawesi selatan Terpopuler"
Post a Comment