resep terang bulan mini

Sebuah makanan ringan, terang bulan sangat banyak di jumpai di semua kota. Mulai dari jawa sampai sumatra. Ada beberapa perbedaan resep dan citara yang dihasilkan. Dari berbagai resep kue terang bulan mini. Dan dalam penyajian berbagai tampilan yang di sajikan. Dari beberapa kota daerah jawa timur menggunakan resep rahasia ini untuk membuat kue terang bulan yang super lezat.

Cocok untuk anda para bisniser, Kue terang bulan sudahalah sangat populer. Dan para pesaing dagan juga tidak terlalu banyak. dengan mudahnya anda membuat kue ini. Tidak seperti jajanan lain yang sedikit rumit dalam pembuatan. Yang satu ini sangat muda dan pastinya berkualitas.
resep terang bulan mini
resep terang bulan mini
Dengan citarasa sedikit manis dan berbentuk kecil mungil. Makanan ini juga sangat cocok untuk di buat makanan anak anak. Tidaklah wajib bagi anda para ibu rumah tangga untuk menguasai pembuatan kue. Akan tetapi tidak ada salahnya anda membelajari tentang pembuat kue terang bulan mini. Saya akan mengulas resep dasar dari kue ini, jika anda ingin mengkombinasi cita rasa maka tambahlah bahan lain. Seperti resep terang bulan mini bogasari atau lain-lain lagi.

Bahan yang diperlukan :


  • Tepung terigu (500 gr)
  • Gula pasir (90 gr)
  • Garam (5 gr)
  • Ragi kue (6 gr)
  • Soda kue (3gr)
  • Telur (3 butir)
  • Air dan vanili secukupnya

Bahan pelengkap :

  • Parutan keju
  • Meses coklat
  • Margarin
  • Tumbukan kacang tanah yang digoreng
  • Tambahkan bahan lain sesuka hati

Peralatan :

  • Lempengan penghantar panas
  • Cetakan mini ( terang bulan mini)
  • Wadah untuk pengadonan
  • Gelas dan peralatan lain

Langkah-langkah membuat :

Persiapkan bahan dasar dan peralatan untuk membuat adonan pertama

  1. Tuangkan tepung terigu kedalam
  2. Air secukupnya
  3. Masukan telur satu persatu
  4. Aduk dengan rata antara tepung dan telur
  5. Setelah adonan pertama merata, kemudian tuangkan ragi secukupnya saja
  6. Biarkan sampai +/- 2jam.

Langkah ke dua

  1. Setalah adonan tahap pertama selsesai 
  2. Tuangkan gula pasir (kalau bisa gula halus)
  3. Soda kue dan garam kemudian aduk adonan hingga rata
  4. Terakhir masukan bahan kombinasi lain (seperti susu kental atau vanila)
  5. Diamkan adoanan -/+ 45 menit
  6. Selama adoanan di diamkan akan mengeluarkan gelembung gelembung kecil (wajar)

Langkah terakhir

  1. Sipkan cetakan masakan dan juga pelengkapan lain
  2. Panaskan cetakan hingga hangat
  3. Olesi dengan margarin (atau minyak lain)tunggu hingga margarin sedikit cair
  4. Tuangkan adonan 1/ 2 ukuran cetakan
  5. Tutup dan tunggu hingga mengeluarkan sedikit pori pori
  6. Setalah kue berpori kemudian olesi dengan keju atau (sesuai selera)
  7. Tunggu hingga kulit terang bulan terlihat mengering
  8. Setelah mengering angkat kue dari cetakan
  9. Selesai,-

Tips tata Untuk mempercantik tampilan

  • Tata denan rapi di atas piring atau lain
  • Tuangkan susu kental sedikit di atas kue terang bulan
  • taburi dengan parutan keju tau lain (sesuai selera kalian)
Nah itulah resep dan tata cara membuat kue terag bulan. Lama dari pembuatan adonan tergantung pada banyak bahan yang digunakan. Seperti halnya anda memasak air, semakin banyak air maka akan semakin lama air itu mendidi. Begitu sama juga dengan pembuatan kue terang bulan. Banyak para ibu ibu memasak kue terang bualan untuk keluarga. Memang tidak berbahan yang repot dicari, akan tetapi pembuatan cukup memakan waktu.

Jangan lupa setalah anda membuat kue terang bulan, silahkan anda buat moment dan upload di sosmet atau lain. Tunjukan kreasi kalian dalam membuat makanan ini. tidak sulit dan sangatlah muda untuk di praktekan. Kue terang bulan siap untuk anda santap.

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "resep terang bulan mini"

Post a Comment