Resep jawa sangat banyak digermari bagi orang luar negeri. Termasuk makanan yang satu ini tempe bacem ala jawa. Dari nama meman sekilas lucu sih. Tapi jangan tanya soal rasa yang dihasilkan. Pokoknya maknyus deh. Resep makanan jawa memiliki banyak jenis khas tersendiri.
Resep tempe bacem tradisional jawa |
Sebelum anda membuat suatu adonan. Pastikan dan persiapkan apasaja alat dapur yang digunakan. Dan juga bahan bahan yang di perlukan.
Resep tempe bacem Jawa
Alat alat dapur :
- pisau. Blender.
- Wajan. Wadah.
- Spatula
- dan perlatan yang diperlukan lain
Bahan bumbu tempe bacem :
- 4 butir bawang merah.
- 4 siung Bawang putih.
- 3 butir kemiri.
- ½ sendok teh ketumbar.
Bahan bahan dasar yang diperlukan :
- 400 gram tempe.
- 1 ½ sendok makan gula merah.
- 2 lembar daun salam.
- 3 cm lengkuas (dipipihkan).
- 1 sendok makan air asam.
- 400 ml air bersih.
- Gula pasir, garam,
- kecap secukupnya.
- Minyak goreng secukupnya.
Step by step pembuatan :
- Ambil tempe dan potong potong sesuka anda (semakin kecil lebih baik).
- Ambil semua bumbu bumbu (bawang merah, bawang putih, kemiri dan ketumbar).
- Haluskan menggunakan blender atau alat tradisional dengan cara di ulek.
- Siapkan wajan di atas kompor dan masukan bumbu bumbu yang telah anda haluskan tadi.
- Tambahkan kedalam wajan (kecap manis, gulah merah, air asam dan juga air secukupnya).
- Setelah semua bumbu bumbu sudah siap sekarang masukan tempe kedalam waja dan biarkan sejenak (rendam).
- Tambahkan lagi daun salam kedalam wajan dan juga lengkuas (memarkan dulu).
- Nyalakan kompor dengan api kecil dan aduk menggunakan spatula (proses sebentar).
- Angkat tempe tersebut dan sisihkan.
- Ambil minyak goreng dan tuangkan kedalam wajan.
- Nyalakan api kecil dan masukan tempe bacem yang telah anda buat tadi kedalam panci.
- Setelah permukaan tempe berwarnah coklat kemerah merahan,
- Agkat tempe dan selesai ^_^
Resep menarik lain : Resep cilok kenyal dan enak ala bandung
Cara membuat tempe bacem tradisional jawa cukup mudah bukan. memang memerlukan proses yang agak lama. Akan tetapi semua akan berjalan cepat jika anda sangat pandai dalam pengolahan. Ayo sekarang mualilah anda membuat. Jangan lupa bagikan keteman teman anda dan suruh mereka menilainya.
Belum ada tanggapan untuk "Resep tempe bacem tradisional jawa"
Post a Comment