Cara membuat kue putu bambu juga bisa dibilang memakan waktu yang agak lama. Tapi jangan dulu anda minder pada pembuatan. Cobalah buat dan rasakan kualitas seni anda dalam membuat suatu adonan. Kue putu bambu sangat banyak anda jumpai pada tepanya di daerah jawa timur.
Mungking di tempat anda ada para penjual kue putu bambu. Anda bisa mencoba dan membedakan kualitas rasa yang dihasilkan. Apakah bagusan para penjual atau lebih lezat kue yang anda buat.
Sebelum anda membuat suatu adonan. Persiapkan dahulu apasaja peralatan dapur yang anda butuhkan. Dan juga apasaja bahan bahan yang diperlukan untuk membuat.
Perlatan dapur :
- Mixer
- bambu (3-5cm)
- sendok
- panci
- dandang
- kompor
Bahan-bahan yang diperlukan :
- 200 gr parutan kelapa
- 450 gr tepung beras kering
- 350 ml air bersih
- 175 gr gulah merah (iris tipis-tipis)
- 1 sdt garam
- 2 lembar daun pandan
- daun pisang (secukupnya)
Step by step pembuatan :
- Ambil panci dan kasih air kedalam panci
- nyalakan kompor dengan api kecil
- masukan garam dan daun pandan kedalam panci
- aduk sampai 3-5 menit dan matikan api kompor
- masukan tepung beras kering kedalam mixer
- masukan air yang anda buat tadi kedalam mixer dan aduk hinga adonan mengental
- masukan parutan kelapa muda kedalam mixer
- aduk hingga adonan merata|ambil adonan yang telah anda buat
- saring adonan dengan saringan kasar dan gosokan adonan hingga terbentuk parutan halus
- ambil bambu dan siapkan adonan yang telah anda saring tadi
- masukan adonan kedalam bambu setegah panjang bambu
- masukan gula merah dan masukan lagi adonan kedalam bambu (jangan sampai penuh, agar
- adonan dapat mengembang)
- isi semua cetakan bambu seperti itu sampai selesai
- ambil dan dang dan beri sedikit air kedalam
- masukan bambu yang terisi adonan tadi
- nyalakan api kompor dan tunggu 10-15 mnt
- setelah selesai tahap pengukusan, ambil bambu yang terdapat adonan matang
- keluarkan kue dari bambu dengan cara pelan pelan, SELESAI ^_^
Baca juga! Resep kue cubit green tea Cara membuat lengkap
Resep dan cara membuat putu bambu, cukup mudah bukan. memeng membuat suatu makanan pertamakali tidak seenak para penjual. Tapi jika anda sudah terbiasa mengolah suatu makanan. Nanti rasa lezat juga akan ikut dalam adonan. Jadi gak perlu hawatir soal bagai mana rasa yang dihasilkan. Dan ini merupakan karya seni anda. jangan lupa untuk berlangganan dengan blog Imkuliner.xyz agar mendapatkan informasi kuliner internasional maupun nasional terupdate. Dan juga sangat banyak lagi informasi berbagai macam resep rahasia makanan.
Belum ada tanggapan untuk "Resep kue putu bambu tradisional dan cara membuat"
Post a Comment